Cari Geogrid 2020

Cari Geogrid 2020

Selamat Datang di Website PT Maxpro Kurnia Megah untuk semua para costumer semua. Artikel ini sangat tepat buat kalian yang lagi butuh geobag. atau yang lagi cari – cari Geogrid 2020 Bagus. Disini Mimin akan jelaskan ke kalian secara singkat mengenai Geogrid untuk kalian semua.

Geogrid adalah salah satu jenis material Geosynthetic yang mempunyai bukaan yang cukup besar, dan kekakuan badan yang lebih baik dibanding Geotextile. Material dasar Geogrid bisa berupa: Polyphropylene, Polyethilene dan Polyesther atau material polymer yang lain.

BACA JUGA ARTIKEL LAINNYA : HARGA GEOGRID 2020

Sebelumnya saya sudah pernah membahas mengenai apa itu itu geogridjenis-jenis geogrid. Sekarang saya akan menjelaskan secara singkat, kelebihan dan fungsi dari produk unik satu ini. Sebelum kita lanjut ke penjelasan selanjutnya. Mimin mau kasih tau nih ke kalian untuk cek website dari PT Maxpro Kurnia Megah .

Di Website sana banyak sekali artikel mengenai produk – produk dari kami mulai dari Geotextile, Drainage Cell, Geobag, Geocell, Plastik Cor, dll. ! Info – info menari dari mulai pengertian produk, fungsi, penggunaan. Tidak hanya info produk, juga ada informasi lengkap seputar PT Maxpro Kurnia Megah .

cari geogrid 2020
Installation of MaxGrid
Kelebihan Menggunakan Geogrid

Berikut ini beberapa kelebihan – kelebihan yang akan didapatkan jika kalian menggunakan produk dari geogrid ini. Mimin telah merangkum beberapanya khusus untuk para costumer atau para pembaca artikel ini :

1. Kekuatan tarik yang tinggi,

2. Pelaksanaan yang cepat,

3. Memungkinkan penggunaan material setempat,

4. Pemasangan yang mudah dan dapat membangun lebih tinggi dan tegak,

5. Tambahan PVC sebagai pelindung terhadap ultraviolet,

6. Pemasangan dan harga geogrid murah dibandingkan beton.

7. Merupakan struktur yang fleksibel sehingga tahan terhadap gaya gempa,

8. Tidak mempunyai resiko yang besar jika terjadi deformasi struktur, dan

cari geogrid 2020
MaxGrid Example

9. Tipe elemen penutup lapisan luar dinding penahan dapat dibuat dalam bentuk yang bermacam-macam, sehingga memungkinkan untuk menciptakan permukaan dinding yang mempunyai nilai estetika.

10. Biasanya perbaikan tanah dengan perkuatan dilakukan secara horisontal artinya digelar karena lebih mudah pelaksanaannya ketimbang arah tegak vertikal. Perkuatan horizontal dapat menerima beban tekan dari permukaan atau tarik dari arah horizontal. Sedangkan perbaikan tanah arah vertikal lebih utama menerima beban vertikal dari permukaannya tanpa mempu menerima beban horisontal.

Mengenai pemesanan dan informasi lebih lanjut hub :
PT. MAXPRO KURNIA MEGAH
Taman Anyelir Block C2/15,
JL. Raya Sekneg, Kebon Nanas, Cikokol, Kota Tangerang
(021)22292226
+6282113491818 // 081292571188
Instagram : maxprogeosynthetic_ID
sales@maxprokurnia.co.id
Scroll to Top