Distributor dan Jual Geotextile Solo
Website Distributor dan jual Geotextile solo dan Seluruh Indonesia!! Jika anda mencari Distributor Geotextile, ataupun produk Geosynthetic, anda tidak perlu bingung cari kemana, karena anda ada di tempat yang tepat! kami adalah PT Maxpro Kurnia Megah, Pusat Geosynthetic terbaik di Indonesia. Produk – produk yang kami hasilkan dijamin bagus dan tidak mengecewakan untuk kalian semua !
Mari kita perkenalan dengan produk satu ini, namanya adalah Geotextile. Pastinya kalian pernah mendengar produk satu ini kan? Nah kali ini mimin akan menjelaskan ke kalian mengenai material favorite mimin ini.
BACA JUGA ARTIKEL LAINNYA : DISTRIBUTOR DAN JUAL DRAINAGE CELL SOLO
Bagi kalian yang belum tau, Geotextile adalah salah satu material yang paling banyak digunakan. Dimana letak geografis Indonesia sebagian besar kondisi tanahnya adalah tanah lunak.
Material Geotextile ini sangat membantu dalam perkuatan tanah dengan biaya yang relatif murah dibandingkan dengan metode perkuatan tanah lainnya. Geotextile dibagi 2 jenis, yaitu Woven dan Non Woven. Masing – masing memiliki fungsi dan jenis yang berbeda loh, mau tau penjelasannya? Yuk kita Cari tahu bersama !
GEOTEXTILE WOVEN
Geotextile Woven adalah satu dari jenis geosynthetic yang dibuat dari bahan dasar serat sintetis tenunan, terbuat dari polyester (PET) atau polypropylene (PP) yang ditambahkan dengan bahan yang tahan terhadap sinar ultraviolet dan memiliki daya kuat tarik yang cukup tinggi.
Dibandingkan dengan fitur filtrasi pada tradisi tenun geotextile, ia memperoleh keuntungan penerimaan dan penggunaan luas dalam penyaringan air limbah.
Geotextile Non Woven
Non Woven Geotextile merupakan salah satu jenis geotextile berbentuk lembaran dan tak beranyam. Produk ini dibuat dari serat – serat polymer yang berbahan dasar polypropylene / polyester. Dibuat menggunakan mesin berteknologi modern secara mekanis dengan quality qontrol yang tinggi. Non woven geotextile umumnya digunakan pada rekayasa geoteknik.
Produk ini memiliki daya kuat tarik yang cukup tinggi serta memiliki ketahanan pada temperature, cuaca, suhu, mikroorganisme dan juga bahan – bahan kimia. Non Woven Geotextile yang dibuat dalam beberapa tipe, yang pada umumnya dapat dibedakan dari berat jenis atau kekuatan.